Selamat datang di TOEFL Quiz by Brighten English!
Channel ini dibuat khusus untuk membantu kamu mempersiapkan diri menghadapi TOEFL dengan lebih percaya diri dan menyenangkan.
Apa saja yang akan kamu dapatkan di sini?
- Kuis harian seputar Reading, Listening, Structure, dan Vocabulary TOEFL
- Tips & trik mengerjakan soal dengan efektif
- Pembahasan soal secara detail dan interaktif
- Info terbaru seputar TOEFL dan strategi belajar